PEKALONGAN, mediapekalongan.com - Pemerintah Kota Pekalongan memastikan sinergitas dalam rangka peningkatan kesiapsiagaan kekuatan ketertiban umum, ketentraman dan pelindungan masyarakat (tibum tranlinmas) selama Ramadhan hingga Perayaan Idul Fitri 1446 Hijriyah/ 2025 Masehi. Sinergitas ini diwujudkan dalam bentuk sarasehan bersama para...
PEKALONGAN, mediapekalongan.com - Unit Donor Darah (UDD) Palang Merah Indonesia (PMI) Kota Pekalongan memastikan stok darah di awal bulan Ramadan dalam kondisi stabil dan mencukupi permintaan pasien. Hal ini disampaikan oleh Petugas Pelayanan dan Pengelolaan Donor Sukarela (PPDS) UDD...
PEKALONGAN, mediapekalongan.com - Selama bulan Ramadan dan menjelang Hari Raya Idul Fitri, Pemerintah Kota Pekalongan melalui Dinas Perdagangan, Koperasi, dan UKM (Dindagkop-UKM) melakukan pemantauan terhadap peredaran barang di sejumlah toko. Dari hasil pantauan, ditemukan beberapa produk makanan dan minuman...
PEKALONGAN, mediapekalongan.com - Pemerintah terus mengoptimalkan penerimaan daerah melalui sektor pajak kendaraan bermotor. Salah satu langkah strategis yang diambil adalah melalui Program Merah Putih Samsat, yang bertujuan meningkatkan kesadaran dan kepatuhan wajib pajak di tengah kebijakan kenaikan opsen pajak...
PEKALONGAN, mediapekalongan.com – Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Pekalongan menegaskan komitmennya untuk terus mengawal program-program Pemerintah Kota Pekalongan agar selaras dengan visi misi yang telah ditetapkan. Hal ini disampaikan Ketua DPRD Kota Pekalongan, M. Azmi Basyir usai menghadiri...
PEKALONGAN, mediapekalongan.com - Wali Kota Pekalongan, HA Afzan Arslan Djunaid memaparkan visi dan misinya dalam memimpin Kota Pekalongan bersama Wakil Wali Kota (Wawalkot) Pekalongan, Hj Balgis Diab dalam periode 2025-2030 pasca dilantik Presiden Prabowo Subianto pada 20 Februari 2025...
PEKALONGAN, mediapekalongan.com - Rapat Koordinasi Capaian Program dan Kegiatan Pokja Bunda PAUD Tahun 2021 hingga 2024 yang dilaksanakan di Guest House Walikota Pekalongan berjalan sukses. Acara ini dihadiri oleh berbagai pihak terkait yang turut memberikan kontribusi terhadap kesuksesan program...
PEKALONGAN, mediapekalongan.com - Rapat Anggota Tahunan (RAT) Koperasi Berkah Brayan Urip berlangsung sukses, dan dihadiri oleh berbagai pihak terkait, termasuk anggota koperasi dan perwakilan dari Dindagkop UKM dan DLH yang bertempat di Aula TP PKK Kota Pekalongan. Selasa, (25/2/2025).
Inggit...
PEKALONGAN, mediapekalongan.com - Pemerintah Kota Pekalongan terus berupaya memperkuat tata kelola pemerintahan yang baik melalui pengelolaan arsip yang profesional. Oleh sebab itu, Wakil Wali Kota Pekalongan, Hj Balgis Diab menargetkan adanya lonjakan signifikan dalam nilai indeks kearsipan OPD pada...
PEKALONGAN, mediapekalongan.com - Sebagai upaya memperkuat transparansi dan akuntabilitas perencanaan pembangunan, DPRD Kota Pekalongan mengadakan sosialisasi Kamus Usulan Pokok Pikiran (Pokir) yang mengacu pada aturan Monitoring Center for Prevention (MCP) dari KPK. Kegiatan ini bertujuan mencegah praktik penyimpangan dalam...













